Kerjasama

 Kemitraan Sekolah Islam Terpadu Al Khair

  1. Jaringan Sekolah Islam Terpadu Indonesia. Merupakan lembaga yang menaungi dan memberikan solusi akademis demi meningkatkan standar mutu sekolah Islam terpadu guna membentuk sekolahan Unggulan bertaraf Internasional Islamic School. 
  2. Dinas Pendididikan KAB HST
  3. Sekolah Islam Terpadu Ukhuwah Banjarmasin, Merupakan SIT tertua yang segala kebijaakannya sedikit banyak telah banyak di contoh oleh sekolah Islam terpadu lainnya. Diantara nya Kurikulum , Metode Pembelajran, Administrasi serta manajemen SIT.
  4. Seluruh Seklah Islam Terpadu Lainnya di seluruh kal sel maupun di Indonesia